GIMP: Graphic Editor Gratis dan Legal


GNU Image Manipulation Program atau yang lebih dikenal dengan sebutan GIMP adalah perangkat lunak untuk manipulasi grafik berbasis raster yang dikembangkan dan didistribusikan secara gratis pada platform Linux. Namun saat ini piranti lunak ini sudah diporting ke beberapa platform sistem operasi yang lain yaitu MS Windows, Mac OS, Sun OpenSolaris dan FreeBSD.

Cara Instal Grub Customizer pada Ubuntu


Sesuai dengan namanya, Grub Customizer adalah sebuah aplikasi berbasis GUI yang berguna untuk mengkostumisasi GRUB 2 dan BURG pada perangkat yang memiliki Sistem Operasi lebih dari satu; yang kita kenal sebagai dual boot atau multiple boot.

Cara Instal Ubuntu Tweak


Ubuntu Tweak adalah sebuah aplikasi untuk mengkonfigurasi Ubuntu agar lebih memudahkan kita mengkostumisasi sesuai yang diinginkan. Aplikasi ini menyediakan banyak opsi konfigurasi desktop yang berguna, fitur-fitur yang terdapat didalamnya antara lain:

Mengaktifkan Login Sound di Ubuntu

Secara default Sistem Operasi Ubuntu menonaktifkan login soundnya ( suara saat booting / startup / login ke Ubuntu kita ), tujuannya mungkin untuk mempercepat loading startup. Namun jika kita ingin mencoba mengaktifkannya, caranya cukup mudah tinggal buka Startup Aplications:

Tutorial Instalasi Ubuntu 14.04 LTS Trusty Tahr


Sebelum masuk ke tahap instalasi, bagi yang baru mengenal Sistem Operasi Linux Ubuntu dan bermaksud untuk menginstalnya, ada baiknya terlebih dahulu membaca artikel berikut:

Mempersiapkan Partisi untuk Instalasi Ubuntu


Inilah langkah terpenting bagi siapa saja yang bermaksud menginstal Ubuntu pada komputer desktop, laptop, notebook ataupun netbook, terutama sekali bagi yang baru mengenal Sistem Operasi Linux Ubuntu, yaitu mempersiapkan partisi pada hard drive kita. Berhubung banyak keluhan di forum-forum dari para pemula, seperti penulis, mereka berhasil memasang Ubuntu di PCnya namun sangat disayangkan seluruh hardisk terformat dan otomatis data dan file-file di dalamnya lenyap terhapus tak bersisa.

Membuat dan Mengatur Partisi di Ubuntu dengan GParted


Mengatur partisi pada Linux Ubuntu sangatlah mudah dan simpel, Ubuntu telah menyediakan tool untuk memanage storage termasuk hardisk dengan mengakses aplikasi bernama Disks. Namun pada kesempatan kali ini kita akan menggunakan GParted sebagai aplikasi pihak ketiga, karena dirasa lebih mudah dan sangat dianjurkan oleh sebagian besar pengguna Linux.